Powered By Blogger

Kamis, 22 Januari 2015

Partisi Ruang

Partisi ruang adalah suatu penciptaan untuk menghasilkan perbedaan area di dalam sebuah ruang untuk memperoleh rasa nyaman . Berikut ini adalah partisi seara meluas. 


  1. Fungsi Partisi.
  • Sebagai pemisah antara dua ruangan yang berbeda.
  • Membuat ruangan baru di dalam ruangan yang sudah ada.
  • Membatasi pandangan orang ke area yang membutuhkan privasi.
  • Memberi rasa aman dan nyaman di dalam suatu ruangan yang berbeda.
     2.  Macam-Macam Partisi.
  • Partisi Permanen
Partisi permanen yaitu bersifat permanen  dimana dibutuhkannya sebuah pintu untuk menghubungkan kedua ruang, karena bersifat pemanen partisi ini dapat dipindah dengan cara membongkar.





Gambar partisi permanen

  • Partisi Semi Permanen.
Partisi ini dibuat dengan sistem lipat menjadi partisi bias dibuka liputan untuk menyatukan kedua ruang.





Gambar partisi semi permanen

  • Partisi Lepas.
Partisi ini biasanya sangat digunakan untuk penyekat ruang tamu atau ruang keluarga. Sketsel dapat digunakan untuk memisahkan ruangan dan penghalang dalam interior. Contoh : mabelar,sketsel,lemari,rak buku (untuk mendapatkan segi keindahan)



Gambar partisi lepas


     3.  Jenis Partisi

  • Partisi Tertutup
Partisi tertutup terlihat seperti dinding pasif yang membedakan kedua ruangan,serta partisi ini membuat ruangan baru,
  • Partisi Semi Transparan
Partisi semi transparan terbuat dari kaca buram dengan menggunakan pola garis kotak yang membentuk.
  • Partsi Transparan.
partisi kaca yang menggunakan crey dan bisa dibuka dan ditutup.


     4.  Jumlah dan Penjelasan Sisi Partisi.
  • Partisi 3 Sisi
Partisi ini ada satu dinding yang dijadikan sebagai bidang utama penentu sebuah letak partisi.
  • Partisi 2 Sisi
Partisi ini ada 2 bidang dinding yang dijadikan patokan dalam  membuat dua bidang.
  • Partisi 1 Sisi
Paritisi ini membagi satu ruangan menjadi dua bagian.


     5.  Penyekat Daripada Partisi

  • Penyekat Partisi Aluminium
     A. Ruang fisik    : Dibuat dinding / gipsum.
     B. Ruang PVC   : Terbuat dari susunan  bilah kayu.
     C. Ruang panel  : Dibuat dari lembaran kaca.
  • Penyekat Ruang Psikologis
     A. Perbedaan ketinggian
     B. Warna
     C. Material
     D. Estetika panel dinding


     6.  Ragam Material Partisi.
  • GedekA
  • Kaca
  • Gipsum
  • Bata ringan
  • Tanaman
  • Kayu
  • Asbes
  • Beton ringan
  • Bambu.




♫◄ Selamat Membaca ►♫



Tidak ada komentar:

Posting Komentar